Berita dan Informasi
MI MMH Tayu
Asah Mental Percaya Diri Peserta Didik, MI Miftahul Huda Tayu Adakan Kegiatan Outbound
MI Miftahul Huda Tayu melaksanakan kegiatan Outbound di Tiara Park Jepara dan Susu Moeria Kudus pada Rabu-Kamis, 6-7 Maret 2024....
Peringatan Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW Tahun 2024
MI Miftahul Huda Tayu mengadakan kegiatan Peringatan Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW pada Selasa, 6 Februari 2024. Kegiatan tersebut dilaksanakan...
Penyerahan Penghargaan Siswa Berprestasi MI Miftahul Huda Tayu Tahun 2023
Memasuki semester genap tahun pelajaran 2023/2024, MI Miftahul Huda Tayu melaksanakan upacara bendera Merah Putih pada Senin, 15 Januari 2024....
MI Miftahul Huda Tayu Raih Juara 1 Matematika pada Diesnatalis SMPN 1 Tayu
Dalam rangka memperingati Golden Anniversary ke-50, SMP Negeri 1 Tayu mengadakan lomba mata pelajaran tingkat SD/MI se-Kabupaten Pati. Dalam acara...
Keseruan Classmeeting MI Miftahul Huda Tayu Tahun 2023
Setelah pelaksanaan Penilaian Akhir Semester (PAS) dan Sumatif Akhir Semester (SAS) Ganjil, MI Miftahul Huda Tayu menyelenggarakan kegiatan Classmeeting yang...
Tingkatkan Pelaksanaan Kurikulum Merdeka, MI Miftahul Huda Tayu Mengadakan Workshop Implementasi Kurikulum Merdeka (IKM)
Sebagai wujud komitmen dalam meningkatkan pelaksanaan Kurikulum Merdeka pada pembelajaran kelas 1 dan 4, Madrasah Ibtidaiyah (MI) Miftahul Huda Tayu...